Meninjau Informasi bagi Lampu Kilat Terpasang
Di mode P, S, A, dan M, Anda dapat menekan tombol R untuk meninjau info lampu kilat di tampilan informasi (0 Tombol R (Fotografi Jendela Bidik)) saat unit lampu kilat terpasang dinaikkan. Informasi yang ditampilkan beragam tergantung mode kontrol lampu kilat.
TTL
1 | Indikator lampu kilat siap |
---|---|
2 | Mode kontrol lampu kilat |
3 | Mode lampu kilat |
4 | Kompensasi lampu kilat |
Manual (0 Mode Kontrol Lampu Kilat)
1 | Mode kontrol lampu kilat |
---|---|
2 | Tingkatan lampu kilat |
Lampu Kilat Berulang (0 Mode Kontrol Lampu Kilat)
1 | Mode kontrol lampu kilat |
---|---|
2 | Tingkatan lampu kilat |
3 | Jumlah terpancar (kali) Frekuensi |
Info Lampu Kilat dan Pengaturan Kamera
Tampilan informasi lampu kilat menampilkan pengaturan kamera terpilih, termasuk mode pemotretan, kecepatan rana, bukaan, dan sensitivitas ISO.
Mode Kontrol Lampu Kilat
Tampilan informasi menampilkan mode kontrol lampu kilat seperti berikut:
i-TTL | |
---|---|
Manual | |
Lampu kilat berulang |